// ASM Blog // On-Sabtu, 15 Oktober 2016


COBOL (singkatan dari Common Business Oriented Language) adalah sebuah bahasa pemrograman generasi ketiga. Sesuai dengan namanya, maka bahasa COBOL mempunyai fungsi menyelesaikan masalah-masalah yang berhubungan dengan perdagangan, seperti sistem pengelolaan keuangan, laporan pengeluaran sebuah perusahaan dan lain-lain. Dikembangkan tahun 1959 dan banyak digunakan pada mainframe dan komputer mini.


Link Download :
Disini atau disini atau bisa juga langsung dari situs resminya



Cara instal :
- Ekstrak file rar yang sudah didownload
- Klik 2x aplikasinya
- Klik next sampai finish
- Jalankan programnya
- Klik new file jika ingin membuat codingannya

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Diberdayakan oleh Blogger.